/>

Februari 2017

Menakjubkan Rahasia Allah Memanggil Hambanya Pergi Haji

Tulisan ini terinspirasi dari banyaknya kisah misteri yang terjadi kepada jamaah haji Indonesia tentang rahasia Allah memanggil hambanya untuk pergi haji. Allah Maha Kuasa atas segala yang Ia miliki, tidak terkecuali Allah mengundang seseorang untuk menjadi tamuNya ke Baitullah. Ketika Allah menjadikan seseorang untuk melaksanakan ibadah haji, tidak ada yang bisa merubah ketetapaNya kecuali Allah […]

Menakjubkan Rahasia Allah Memanggil Hambanya Pergi Haji Read More »

Waspada Joki Thawaf Sa’i Saat Umroh dan Haji

Sebanyak 10 jamaah resiko tinggi sempat terlantar di Masjidil Haram, Makkah akibat memakai jasa joki thawaf sa’i dari mukimin. Beruntung, petugas Sektor Khusus, Daerah Kerja Makkah langsung bergerak cepat dalam menolong mereka yang sebagian dalam keadaan sakit.     Ada dua kasus yang peristiwanya terjadi dalam waktu yang berdekatan. Peristiwa yang pertama bermula ketika ada

Waspada Joki Thawaf Sa’i Saat Umroh dan Haji Read More »

Tips Haji Umroh Agar Tetap Fit Bagi Penderita Anemia

Tips Haji Umroh Agar Tetap Fit Bagi Penderita Anemia atau kekurangan zat besi di dalam tubuh dapat mengakibatkan sulit untuk berkonsentrasi, mudah merasa lelah, letih dan tampak lesu. Penderita anemia yang sedang melaksanakan ibadah haji harus mewaspadai kondisi asupan gizi yang di konsumsi.     Karena ibadah haji yang menuntut kerja fisik memberi efek yang sangat

Tips Haji Umroh Agar Tetap Fit Bagi Penderita Anemia Read More »

Ini Sebab Sejuknya Lantai Masjidil Haram

Sebab sejuknya lantai Masjidil Haram – Impian dapat menginjakkan kaki di Kota Suci Mekah dan shalat di Masjidil Haram, melalui ritual haji atau umroh adalah impian semua manusia yang beragama Islam. Haji juga merupakan rukun Islam yang kelima yang diwajibkan bagi setiap Muslim yang mampu melakukan perjalanan ke sana. Kata “mampu” inilah yang membuat kita

Ini Sebab Sejuknya Lantai Masjidil Haram Read More »

Peraturan Arab Saudi untuk Lindungi Jamaah Haji dan Umrah

Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi dilaporkan telah merilis seperangkat peraturan baru. Peraturan baru itu ditujukan untuk memberikan perlindungan bagi jamaah, baik Haji atau Umrah dan memberikan hak-hak jamaah melalui tindak lanjut dari komite pengawasan dan pusat komunikasi untuk menerima keluhan dan pengamatan. Sebuah dokumen yang diunggah di situs kementerian itu mengatakan, mereka akan memberikan

Peraturan Arab Saudi untuk Lindungi Jamaah Haji dan Umrah Read More »

Perlukah Daftar Haji di Usia Muda

Perlukah Daftar Haji di Usia Muda?

Perlukah Daftar Haji di Usia Muda? – Berhaji di usia muda sebenarnya telah menjadi program pemerintah sejak 2012 tahun lalu. Daftar Haji, Selain memudahkan manajemen operasional pelaksanaan haji, sekaligus menyiasati masa tunggu keberangkatan yang berada di interval 10 hingga 15 tahun. Mengubah komposisi antrian calon jamaah haji dari banyak usia tuanya ke banyak usia mudanya

Perlukah Daftar Haji di Usia Muda? Read More »

Penyelenggara Ibadah Haji Terdaftar Kemenag

Penyelenggaraan Ibadah Haji tiap tahunnya memiliki tantangan tersendiri, mulai dari tantangan yang berasal dari pihak eksternal yaitu pemerintah Arab Saudi tantangan lainnya yang berasal dari internal seperti persoalan penetapan Biaya penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) yang meliputi pengelolaan dana seperti pernik pengurusan akomodasi bagi masing-masing embarkasi, penanganan haji kuota dan non kuota serta banyak lagi yang

Penyelenggara Ibadah Haji Terdaftar Kemenag Read More »

Call Now Button